Kunci Jawaban dari tugas dalam buku Bahasa Indonesia Kelas 10 Kurikulum 2013 SMA/SMK/MA/MAK halaman 124 bab 4. Peserta didik diminta mengerjakan soal dengan menemukan nilai-nilai yang terkandung dalam kutipan teks Hikayat Bayan Budiman.
Agar lebih jelas, sila perhatikan soal dan jawabannya di bawah ini !
Soal
Bacalah kembali kutipan Hikayat Bayan Budiman dan temukan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.
Jawab:
1. Nilai agama
Konsep nilai: Berani memberi petuah kepada orang lain apabila seseorang melanggar aturan agama.
Kutipan teks:
Maka bernasihatlah ditentang perbuatannya yang melanggar aturan Allah SWT.
Konsep nilai: Memohon doa kepada Tuhan
Kutipan teks:
Tak seberapa lama setelah ia berdoa kepada Tuhan, maka saudagar Mubarok pun beranaklah istrinya seorang anak laki-laki yang diberi nama Khojan Maimun.
Konsep nilai: Belajar mengaji Alquran sejak kecil
Setelah umurnya Khojan Maimun lima tahun, maka diserahkan oleh bapaknya mengaji kepada banyak guru sehingga sampai umur Khojan Maimun lima belas tahun.
2. Nilai moral:
Konsep nilai: Sebagai manusia harus bisa menjaga martabat, kesabaran, dan kekayaan.
Kutipan teks:
Apatah dicari oleh segala manusia di dunia ini selain martabat, kesabaran, dan kekayaan?
Konsep nilai: Menyampaikan kata pamit sebelum pergi
- Maka pada suatu malam, pamitlah Bibi Zainab kepada burung tiung itu hendak menemui anak raja.
- Hatta setiap malam, Bibi Zainab yang selalu ingin mendapatkan anak raja itu, dan setiap berpamitan dengan bayan.
Konsep nilai: Bertanyalah kepada orang yang lebih tahu sebelum mengambil keputusan agar tidak menimbulkan fitnah
Kutipan teks:
Sebelum dia pergi, berpesanlah dia pada istrinya itu, jika ada barang suatu pekerjaan, mufakatlah dengan dua ekor unggas itu, hubaya-hubaya jangan tiada, karena fitnah di dunia amat besar lagi tajam dari pada senjata.
3. Nilai sosial
Konsep nilai: Membantu sesama yang membutuhkan
Kutipan teks:
Bayan yang bijak bukan sahaja dapat menyelamatkan nyawanya,tetapi juga dapat menyekat istri tuannya daripada menjadi istri yang curang. Dia juga dapat menjaga nama baik tuannya serta menyelamatkan rumah tangga tuannya.
Konsep nilai: berlaku bijaksana terhadap sesame
Kutipan teks:
Bayan yang bijak bukan sahaja dapat menyelamatkan nyawanya tetapi juga dapat menyekat isteri tuannya daripada menjadi isteri yang curang.
4. Nilai pendidikan:
Konsep nilai: Memperoleh ilmu tidak harus berasal hanya dari satu sumber saja
Kutipan teks:
Setelah umurnya Khojan Maimun lima tahun, maka diserahkan oleh bapaknya mengaji kepada banyak guru sehingga sampai umur Khojan Maimun lima belas tahun.
5. Nilai budaya
Konsep nilai: Burung yang dipelihara dicabuti bulunya gara tidak bisa terbang.
Kutipan:
Adapun akan hamba, tuan ini adalah seperti hikayat seekor unggas bayan yang dicabut bulunya oleh tuannya seorang istri saudagar.”
6. Nilai estetika
Konsep nilai: kecantikan Siti Zainab yang diungkapkan dengan kata-kata yang indah.
Kutipan:
- Ia dipinangkan dengan anak saudagar yang kaya, amat elok parasnya, namanya Bibi Zainab.
- Setelah ia sudah berpikir demikian itu, maka ujarnya, “Aduhai Siti yang baik paras, pergilah dengan segeranya mendapatkan anak raja itu. “
Agar lebih jelas, sila perhatikan soal dan jawabannya di bawah ini !
Soal
Bacalah kembali kutipan Hikayat Bayan Budiman dan temukan nilai-nilai yang terkandung di dalamnya.
Jawab:
1. Nilai agama
Konsep nilai: Berani memberi petuah kepada orang lain apabila seseorang melanggar aturan agama.
Kutipan teks:
Maka bernasihatlah ditentang perbuatannya yang melanggar aturan Allah SWT.
Konsep nilai: Memohon doa kepada Tuhan
Kutipan teks:
Tak seberapa lama setelah ia berdoa kepada Tuhan, maka saudagar Mubarok pun beranaklah istrinya seorang anak laki-laki yang diberi nama Khojan Maimun.
Konsep nilai: Belajar mengaji Alquran sejak kecil
Setelah umurnya Khojan Maimun lima tahun, maka diserahkan oleh bapaknya mengaji kepada banyak guru sehingga sampai umur Khojan Maimun lima belas tahun.
2. Nilai moral:
Konsep nilai: Sebagai manusia harus bisa menjaga martabat, kesabaran, dan kekayaan.
Kutipan teks:
Apatah dicari oleh segala manusia di dunia ini selain martabat, kesabaran, dan kekayaan?
Konsep nilai: Menyampaikan kata pamit sebelum pergi
- Maka pada suatu malam, pamitlah Bibi Zainab kepada burung tiung itu hendak menemui anak raja.
- Hatta setiap malam, Bibi Zainab yang selalu ingin mendapatkan anak raja itu, dan setiap berpamitan dengan bayan.
Konsep nilai: Bertanyalah kepada orang yang lebih tahu sebelum mengambil keputusan agar tidak menimbulkan fitnah
Kutipan teks:
Sebelum dia pergi, berpesanlah dia pada istrinya itu, jika ada barang suatu pekerjaan, mufakatlah dengan dua ekor unggas itu, hubaya-hubaya jangan tiada, karena fitnah di dunia amat besar lagi tajam dari pada senjata.
3. Nilai sosial
Konsep nilai: Membantu sesama yang membutuhkan
Kutipan teks:
Bayan yang bijak bukan sahaja dapat menyelamatkan nyawanya,tetapi juga dapat menyekat istri tuannya daripada menjadi istri yang curang. Dia juga dapat menjaga nama baik tuannya serta menyelamatkan rumah tangga tuannya.
Konsep nilai: berlaku bijaksana terhadap sesame
Kutipan teks:
Bayan yang bijak bukan sahaja dapat menyelamatkan nyawanya tetapi juga dapat menyekat isteri tuannya daripada menjadi isteri yang curang.
4. Nilai pendidikan:
Konsep nilai: Memperoleh ilmu tidak harus berasal hanya dari satu sumber saja
Kutipan teks:
Setelah umurnya Khojan Maimun lima tahun, maka diserahkan oleh bapaknya mengaji kepada banyak guru sehingga sampai umur Khojan Maimun lima belas tahun.
5. Nilai budaya
Konsep nilai: Burung yang dipelihara dicabuti bulunya gara tidak bisa terbang.
Kutipan:
Adapun akan hamba, tuan ini adalah seperti hikayat seekor unggas bayan yang dicabut bulunya oleh tuannya seorang istri saudagar.”
6. Nilai estetika
Konsep nilai: kecantikan Siti Zainab yang diungkapkan dengan kata-kata yang indah.
Kutipan:
- Ia dipinangkan dengan anak saudagar yang kaya, amat elok parasnya, namanya Bibi Zainab.
- Setelah ia sudah berpikir demikian itu, maka ujarnya, “Aduhai Siti yang baik paras, pergilah dengan segeranya mendapatkan anak raja itu. “