Senin, 14 Oktober 2019

Tugas 1 Istilah-istilah di Bawah Ini Berkenaan dengan Bidang: Bahasa, Sastra, Agama, Budaya

Kunci jawaban dari tugas 1 dalam buku Bahasa Indonesia kurikulum 2013 kelas 11 SMA/ SMK/MAK bab 5 halaman 170. Dalam tugas ini, peserta didik diminta mengerjakan soal tentang istilah-istilah dalam berbagai bidang.

Agar lebih jelas, sila perhatikan soal dan jawaban di bawah ini !




1. Istilah-istilah di bawah ini berkenaan dengan bidang: bahasa, sastra, agama, budaya, komunikasi, fisika, atau biologi ?


2. Apa maksud dari istilah-istilah berikut ?


3. Lakukan kegiatan berikut sesuai dengan instruksinya !
a. Bacalah sebuah proposal baik di perpustakaan ataupun di internet
b. Bersama 2-4 orang teman, identifikasilah fitur-fitur kebahasaan yang menandai proposal tersebut.
c. Sajikanlah proposal tersebut dalam format sebagai berikut.

Judul Proposal: ....
Pihak penyusun:
Tertuju:



d. Adakah fitur kebahasaan lainnya yang bisa menjadi penanda utama proposal tersebut? Jelaskanlah

Jawab:

Silakan tonton dalam video di bawah ini




atau perhatikan tulisan di bawah ini


1. Peristilahan: bidang keilmuan

a. Novel: Bahasa dan sastra
b. fonem: bahasa dan sastra
c. gamelan: budaya
d. bakteri: biologi
e. keterbacaan: bahasa dan sastra
f. permintaan pasar: komunikasi
g. gravitasi: fisika
h. huruf: bahasa
i. sanitasi: biologi
f. gurindam: bahasa dan sastra.



2. Peristilahan: Pengertian

a. abstrak: tidak berwujud
b. biaya: uang yang dikeluarkan untuk mengadakan (mendirikan, melakukan, dan sebagainya) sesuatu
c. data: keterangan yang benar dan nyata
d. fokus penelitian:
e. hipotesis: sesuatu yang dianggap benar untuk alasan atau pengutaraan pendapat (teori, proposisi, dan sebagainya) meskipun kebenarannya masih harus dibuktikan
f. kualitatif: berdasarkan mutu
g. populasi:  seluruh jumlah orang atau penduduk di suatu daerah
h. random: acak
i. sampel: sesuatu yang digunakan untuk menunjukkan sifat suatu kelompok yang lebih besar
j. statistik: data yang berupa angka yang dikumpulkan, ditabulasi, digolong-golongkan sehingga dapat memberi informasi yang berarti mengenai suatu masalah atau gejala


3. c. 
Judul Proposal: Proposal Kegiatan Lomba Membaca Puisi (Unduh File)
Pihak penyusun: OSIS SMA Negeri 3 Bandung
Tertuju: Ketua Komite SMA N 3 Bandung

Pernyataan Argumentatif: 
- Ada keluhan dari sastrawan dan kritikus sastra bahwa banyak siswa tidak apresiatif terhadap karya sastra. (paragraf 1)
- Minat siswa terhadap karya sastra juga masih rendah. (paragraf 1)
- Apresiasi masyarakat terhadap puisi juga kurang jika dibandingkan 
dengan jumlah penduduk Indonesia. (paragraf 1)

Pernyataan Persuasif: 
- Seluruh peserta yang mengikuti babak penyisihan harus membacakan puisi  yang telah mereka buat masing-masing di hadapan juri dan seluruh audiens.

Kata-kata teknis: apresiatif, sastra, puisi

Kata kerja tindakan: 
- 80% peserta mengikuti seluruh rangkaian acara.
- 80% panitia menghadiri dan melakukan tugasnya dalam rangkaian 
acara
- membacakan
- memilih

Kata pendefinisian:

Pelajar adalah pemuda-pemudi Indonesia yang telah mengikrarkan sumpah pemuda diharapkan tidak hanya menjunjung tinggi Bahasa Indonesia sebagai bahasa persatuan, tetapi mampu berbahasa dan bersastra dengan baik

Kata perincian :
Adapun dana yang diperlukan dalam acara lomba puisi ini adalah sebagai berikut :

Kata keakanan:
- Sepuluh peserta yang masuk ke babak semifinal akan membacakan satu dari tiga puisi yang sebelumnya diberikan oleh panitia.
- Lima peserta yang lolos ke babak final akan memilih sebuah amplop yang berisi puisi lalu membacakan puisi tersebut secara spontan.
- Besar harapan kami acara Lomba Membaca Puisi SMAN 3 (LAMPU3) ini dapat terlaksana dengan baik dan lancar sehingga tujuan dari pelaksanaan acara ini dapat tercapai.

d. Fitur kebahasaan lainnya yaitu: menggunakan kata-kata bermakna lugas (denotatif) misalnya:
- Demikianlah proposal ini kami susun sesuai dengan kebenarannya. 
-Meningkatkan kreativitas siswa-siswi SMA Negeri 3 Bandung dalam menulis karya sastra puisi.
-Meningkatkan kemampuan siswa-siswi SMA Negeri 3 Bandung dalam membaca karya sastra puisi.
-Menjadi salah satu sarana untuk menyalurkan bakat siswa-siswi SMA Negeri 3 Bandung di bidang sastra puisi.
-Menjadi salah satu sarana untuk mengapresiasi karya sastra puisi

Artikel Terkait