Selasa, 25 Juni 2019

Diskusikan Langkah Apa yang Dapat Kalian Lakukan untuk Menanggulangi Ataupun Mencegah Kerusakan Sumber Daya Hutan dan Laut.

Soal dan jawaban kegiatan 7. Soal ini terdapat dalam buku pelajaran Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS)  terbitan kemendikbud kurikulum 2013 kelas 8 halaman 64. Peserta didik diminta untuk mengisi tabel yang sudah disediakan.

Soal:

Kegiatan 7

1. Bentuklah kelompok dengan anggota 2-3 orang.
2. Diskusikan langkah apa yang dapat kalian lakukan untuk menanggulangi
ataupun mencegah kerusakan sumber daya hutan dan laut.
3. Tuliskan hasil diskusi kalian pada tabel berikut ini.



Jawab: 



Jenis Sumber DayaBentuk KerusakanCara Menanggulangi
LautPencemaran lautEdukasi berupa larangan membuang sampah di sungai hingga laut
Rusaknya terumbu karangTidak menggunakan bahan yang merusak terumbu ketika menangkap ikan
Berkurangnya biota lautTidak menggunakan pukat harimau saat menangkap ikan
HutanKebakaran hutanLarangan menyalakan api di hutan
pembalakan liarmemberi hukuman yang tegas bagi pelaku

Artikel Terkait