Soal dan jawaban dari Kegiatan 8, Mengidentifikasi berbagai jenis sarana dan prasarana transportasi darat, air, dan udara di negara-negara ASEAN. Soal ini terdapat dalam buku Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) Kelas 8 kurikulum 2013 terbitan kemendikbud.
Peserta didik diminta untuk menjawab soal berdasarkan materi yang sudah diajarkan sebelumnya. Untuk lebih lengkapnya silahkan perhatikan soal dan jawaban di bawah ini.
Soal:
Kegiatan 8
1. Bentuklah kelompok dengan anggota 3–4 orang.
2. Pilihlah salah satu negara ASEAN.
3. Identifikasilah berbagai jenis sarana dan prasarana trasportasi darat, air,
dan udara di negara-negara ASEAN!
4. Carilah informasi dari buku, internet, atau sumber lain dan diskusikan
kelebihan dan kekurangan transportasi air!
5. Tuliskan hasil diskusimu pada tabel berikut ini!
Jawab:
Peserta didik diminta untuk menjawab soal berdasarkan materi yang sudah diajarkan sebelumnya. Untuk lebih lengkapnya silahkan perhatikan soal dan jawaban di bawah ini.
Soal:
Kegiatan 8
1. Bentuklah kelompok dengan anggota 3–4 orang.
2. Pilihlah salah satu negara ASEAN.
3. Identifikasilah berbagai jenis sarana dan prasarana trasportasi darat, air,
dan udara di negara-negara ASEAN!
4. Carilah informasi dari buku, internet, atau sumber lain dan diskusikan
kelebihan dan kekurangan transportasi air!
5. Tuliskan hasil diskusimu pada tabel berikut ini!
Jawab:
Alat Transportasi | Prasarana Transportasi | Benda yang diangkut | Keunggulan | Kelemahan |
---|---|---|---|---|
Perahu Dayung | Dermaga, sungai | Manusia, barang | Tidak tergantung bahan bakar | Jarak tempuh pendek, muatan barang sedikit |
Kapal Fery | Dermaga, pelabuhan | Manusia, barang | Muat banyak, nyaman, jarak tempuh jauh | memerlukan bahan bakar |
Kereta Api | Stasiun, Rel | Manusia, barang | murah, muatan banyak, perjalanan lancar | memerlukan bahan bakar, membutuhkan jalur khusus |
Pesawat terbang | landasan pacu , pengontrol & bangunan bandar udara | manusia & kargo | lebih cepat, nyaman, aman | Dibutuhkan lokasi yang sangat luas. |