Tampilkan postingan dengan label PPDB Kota Tegal. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label PPDB Kota Tegal. Tampilkan semua postingan

Selasa, 20 Juni 2017

Cara Pendaftaran PPDB Online Kota Tegal 2018/ 2019

Kota Tegal menyelenggararkan pendaftaran Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online jenjang SMP pada tanggal 25-28 Juni 2018. Sebelum melakukan pendaftaran ada baiknya mencari informasi bagaimana cara mendaftarnya dengan cara datang langsung ke SMP yang dikehendaki atau mencari informasi di internet.

Bagi bapak ibu yang menginginkan informasi kapan jadwal pendaftaran, bagaimana syarat dan caranya serta lokasi pendaftaran. Di bawah ini informasi mengenai hal tersebut.

Jadwal Penerimaan Peserta Didik Baru (PPDB) Online Kota Tegal



KEGIATANLOKASIHARI/TGLWAKTU
PendaftaranInternet Dan Sekolah Tujuan25 - 28 Juni 201808:00 - 14:00 WIB (Pendaftaran hari terakhir pukul 12.00 WIB)
PengumumanInternet28-Jun-1816:00 - 23:59 WIB (kotategal.siap-ppdb.com)
Penarikan BerkasSekolah yang Diterima29 Juni - 2 Juli 201808:00 - 14:00 WIB
Daftar UlangSekolah yang Diterima29 Juni - 2 Juli 201808:00 - 14:00 WIB

Alur Pendaftaran





Persyaratan Calon Peserta Didik Baru


Persyaratan Calon Peserta Didik Baru Kelas VII Sekolah Menengah Pertama (SMP) Negeri adalah:


  1. Telah lulus SD/MI/Sederajat dan memiliki ijazah;
  2. Memiliki SHUS SD/MI/Sederajat; dan
  3. Berusia setinggi-tingginya 18 (delapan belas) tahun pada tanggal 16 Juli 2018;                           
  4. Mendaftarkan pada SMP Negeri Penyelenggara PPDB Sistem Real Time Online.


Lokasi Pendaftaran


1 SMP NEGERI 1 TEGAL JL. TENTARA PELAJAR NO. 32
2 SMP NEGERI 2 TEGAL JL. MENTERI SUPENO NO. 3
3 SMP NEGERI 3 TEGAL JL. YOS SUDARSO NO. 25
4 SMP NEGERI 4 TEGAL JL. DR. SETIABUDI NO. 163 A
5 SMP NEGERI 5 TEGAL JL. GATOT SUBROTO (0283)-353330
6 SMP NEGERI 6 TEGAL JL. CINDE KENCANA NO. 1 TEGAL
7 SMP NEGERI 7 TEGAL JL. KAPTEN SUDIBYO 117 TEGAL
8 SMP NEGERI 8 TEGAL JL. PROKLAMASI 14 (0283)-351246
9 SMP NEGERI 9 TEGAL JL. MARTOLOYO NO. 62 (0283) 356681
10 SMP NEGERI 10 TEGAL JL. KARTINI NO. 58 TEGAL
11 SMP NEGERI 11 TEGAL JL. MEJABUNG NO.18 KOTA TEGAL
12 SMP NEGERI 12 TEGAL JL. HALMAHERA NO. 57 TEGAL
13 SMP NEGERI 13 TEGAL JL. RAMBUTAN NO.27 TEGAL
14 SMP NEGERI 14 TEGAL JL. WISANGGENI NO. 5 TEGAL
15 SMP NEGERI 15 TEGAL JL. SUMBODRO NO. 60 TEGAL
16 SMP NEGERI 17 TEGAL JL. SIBANDARAN NO. 13 TEGAL
17 SMP NEGERI 18 TEGAL JL. KH. ABDUL SYUKUR NO.45A
18 SMP NEGERI 19 TEGAL JL. SA. TIRTAYASA KEL.BANDUNG.KEC.TEGAL SELATAN

Untuk info selengkapnya silakan datang langsung ke sekolah di atas, atau kunjungi website https://kotategal.siap-ppdb.com/

Cara Cek Hasil Seleksi PPDB Online Kota Tegal 2018/ 2019

Bapak Ibu yang sudah mendaftarkan putra-putrinya di SMP di wilayah Kota Tegal tentu ingin mengetahui hasil seleksi yang sedang berlangsung baik seleksi sementara  maupun seleksi akhir.

Di bawah ini merupakan cara-cara yang bisa bapak ibu lakukan untuk mengetahui hasil seleksi

Cara Pertama

Cara ini digunakan jika bapak ibu hanya ingin mengetahui hasil seleksi dari satu peserta saja.

1. Sila kunjungi https://siap-ppdb.com atau https://kotategal.siap-ppdb.com, tampilannya adalah seperti di bawah ini.



2. Perhatikan pada sudut kanan atas dari website tersebut, ada gambar kaca pembesar, silakan klik lalu masukkan 14 digit nomor pendaftaran dan tungggu hasilnya sebentar saja. Akan tampil data diri, dan keterangan diterima atau tidak.

Cara Kedua

1. Silakan kunjungi https://kotategal.siap-ppdb.com


2. Lalu pilih Menu Hasil Seleksi - > Pilih Sekolah, seperti pada gambar di bawah ini



3. Silakan pilih SMP yang bapak ibuk kehendaki, misanya SMP Negeri 1 Tegal



4.  Akan tampil hasil seleksi, silakan cari nama yang bapak ibu kehendaki, apakah ada atau tidak.

Info tentang Cara Cek Hasil Seleksi PPDB Online se-Indonesia silakan klik PPDB Online 2017/ 2018