Halo..Assalamualaikum anak-anak kelas 3, semoga hari kalian selalu menyenangkan. Pada kesempatan ini, Bapak akan berbagi jawaban dari pertanyaan-pertanyaan dalam buku Kurikulum 2013 Edisi Revisi 2018 Kelas 3 Tema 1 Subtema 1 Pembelajaran 1 halaman 13, 14 dan 15.
Agar lebih jelas, sila perhatikan soal dan jawaban di bawah ini
Soal
Ayo Berdiskusi
Isilah Tabel Berikut ini dengan nama hewan
Isilah sesuai kelompok yang tepat
Halaman 13
Nama Makhluk Hidup | Melahirkan | Bertelur |
Ayam | V | |
Kucing | V | |
Tikus | V | |
Ikan | V | |
Sapi | V |
Halaman 14
Apakah tumbuhan memerlukan makanan?
Ya
Apa makanan untuk tumbuhan?
Air dan Karbondioksida
Halaman 15
Setelah mengamati teks tersebut, coba kamu sebutkan kembali ciri-ciri makhluk hidup!
Ciri-Ciri Makhluk Hidup adalah: Peka terhadap rangsang, bergerak, butuh makanan, butuh minuman
Buatlah kalimat berdasarkan kata-kata berikut!
Berkembang biak
makanan
tumbuh
bernafas
bergerak
1. Tikus berkembang biak dengan melahirkan
2. Setiap makhluk hidup butuh makanan
3. Pohon cemara membutuhkan sinar matahari untuk tumbuh
4. Ikan paus bernafas dengan paru-paru
5. Ikan bergerak dengan cara berenang