Tujuh Belas Agustus menjadi hari paling bersejarah bagi bangsa Indonesia karena pada tanggal itu pada tahun 1945, bangsa Indonesia merdeka dari penjajahan bangsa asing. Di bawah ini puisi dalam rangka hari kemerdekaan 17 Agustus 1945.
Semua Puisi di bawah ini merupakan karya: Arif Rahmawan
tujuh belas agustus
sembilan belas empat lima
Jalan Pegangsaan Timur 56 mulai disesaki
massa yang berduyun-duyun datang
dari segala penjuru
mereka menanti kehadiran sang Dwitunggal
Bung Karno dan Bung Hatta
di tengah-tengah mereka
Pukul sepuluh pagi
ribuan massa mendadak senyap
terdengarlah suara lantang
Bung Karno
memproklamasikan kemerdekaan Repubik Indonesia
di hadapan ribuan massa
dwitunggal Bung Karno
dan Bung Hatta
memproklamasikan kemerdekaan
beban berat yang menghimpit
selama ini hilang sudah
tali penjajahan yang membelenggu
bangsa Indonesia
selama ratuan tahun
terlepas sudah
bangsa Indonesia merdeka
berdiri di kaki sendiri
tanpa harus diperintah bangsa penjajah
Merdeka
Merdeka
Merdeka...
Semua Puisi di bawah ini merupakan karya: Arif Rahmawan
Hari Kemerdekaan
Pagi itutujuh belas agustus
sembilan belas empat lima
Jalan Pegangsaan Timur 56 mulai disesaki
massa yang berduyun-duyun datang
dari segala penjuru
mereka menanti kehadiran sang Dwitunggal
Bung Karno dan Bung Hatta
di tengah-tengah mereka
Pukul sepuluh pagi
ribuan massa mendadak senyap
terdengarlah suara lantang
Bung Karno
memproklamasikan kemerdekaan Repubik Indonesia
di hadapan ribuan massa
dwitunggal Bung Karno
dan Bung Hatta
memproklamasikan kemerdekaan
beban berat yang menghimpit
selama ini hilang sudah
tali penjajahan yang membelenggu
bangsa Indonesia
selama ratuan tahun
terlepas sudah
bangsa Indonesia merdeka
berdiri di kaki sendiri
tanpa harus diperintah bangsa penjajah
Merdeka
Merdeka
Merdeka...