Soal dan jawaban dari tugas dan pertanyaan dalam buku Bahasa Indonesia Kurikulum 2013 kelas 7 SMP/ MTs terbitan kemendikbud edisi revisi 2016. Peserta didik diminta mengerjakan soal berdasarkan teks cerita fantasi 1 dan fantasi 2.
Soal
Bacalah kembali ringkasan isi cerita fantasi di atas dan isilah kembali tabel berikut !
Jawab:
Soal
Bacalah kembali ringkasan isi cerita fantasi di atas dan isilah kembali tabel berikut !
Teks | Kategori | Alasan/ bukti |
---|---|---|
Ringkasan cerita fantasi 1 | Latar waktu sezaman | |
Ringkasan cerita Fantasi 2 | Latar lintas waktu masa kini dan masa depan |
Jawab:
Teks | Kategori | Alasan/ bukti |
---|---|---|
Ringkasan cerita fantasi 1 | Latar waktu sezaman | Karena rangkaian peristiwa yang terjadi dalam cerita tersebut digambarkan hanya terjadi seketika itu, tidak pergi ke masa lalu atau masa kini. Salah satu buktinya adalah kalimat berikut, Hari itu sejarah besar Tana modo akan terukir di hati seluruh binatang. |
Ringkasan cerita Fantasi 2 | Latar lintas waktu masa kini dan masa lampau. | Tampak jelas bahwa ada dua latar waktu yaitu masa kini dan masa lampau. Salah satu buktinya adalah kalimat, Sadarlah Nono bahwa ia sedang berada di zaman Belanda. |