Senin, 13 November 2017

Ini Link Pendaftaran Mitra Grab Grobogan (Purwodadi) dan Kota lain Se-Jateng


Sejak ponsel pintar android digunakan banyak orang di muka bumi ini, tak berselang lama segeralah diikuti dengan berbagai aplikasi yang mempermudah hidup manusia. Salah satunya adalah hadirnya aplikasi Grab.

Kabupaten Grobogan yang beribukota di Purwodadi pun tak bisa menghindar dari kehadiran Grab. Bagi para pembaca di wilayah Kabupaten Grobogan yang hendak membantu mempermudah orang lain dalam bertransportasi, silakan turut andil dalam mengikuti perkembangan zaman dengan menjadi Mitra GrabBike atau GrabCar melalui link di bawah ini.

Mitra GrabBike Grobogan : grb.to/daftargbgrobogan
Mitra GrabCar Grobogan : grb.to/daftargcgrobogan

Sementara untuk wilayah lain di Jawa Tengah sila lihat tabel di bawah ini.



GrabBikeGrabCar
Semaranggrb.to/srggbdaftargrb.to/srggcdaftar
Banjarnegara  grb.to/daftargbbanjarnegaragrb.to/daftargcbanjarnegara
Banyumas (Purwokerto)grb.to/daftargbbanyumasgrb.to/daftargcbanyumas
Batanggrb.to/daftargbbatanggrb.to/daftargcbatang
Bloragrb.to/daftargbbloragrb.to/daftargcblora
Brebesgrb.to/daftargbbrebesgrb.to/daftargcbrebes
Cilacapgrb.to/daftargbcilacapgrb.to/daftargccilacap
Demakgrb.to/daftargbdemakgrb.to/daftargcdemak
Jeparagrb.to/daftargbjeparagrb.to/daftargcjepara
Kendalgrb.to/daftargbkendalgrb.to/daftargckendal
Kudusgrb.to/daftargbkudusgrb.to/daftargckudus
Patigrb.to/daftargbpatigrb.to/daftargcpati
Pekalongangrb.to/daftargbpekalongangrb.to/daftargcpekalongan
Pemalanggrb.to/daftargbpemalanggrb.to/daftargcpemalang
Purbalinggagrb.to/daftargbpurbalinggagrb.to/daftargcpurbalingga
Rembanggrb.to/daftargbrembanggrb.to/daftargcrembang
Tegalgrb.to/daftargbtegalgrb.to/daftargctegal

Untuk mendaftar anda harus memiliki nomor hp dan alamat email, kemudian ikuti alur pendaftaran sampai selesai. Sebelum mendaftar, akan lebih baik jika anda mempersiapkan dokumen wajib yang diperlukan di antaranya. .

  1. Foto Profil
  2. KTP
  3. SIM
  4. SKCK
  5. STNK
  6. Kartu Keluarga
Sementara dokumen lainnya (tidak wajib) 

  1. Kontak Darurat
  2. Buku Tabungan CIMB Niaga
  3. Surat Keterangan Sehat
Akan tetapi jika pada saat anda mendaftar, ternyata belum mempersiapkan berkas tersebut, anda bisa melengkapi kapanpun anda mau.

Cek link di bawah ini untuk keterangan lebih lengkap mengenai skema, syarat dan ketentuan program DRD (Driver Refer Driver) yang berlaku di Jawa Tengah:

GrabCar: grb.to/drdsemarang
GrabBike: grb.to/drdgbsemarang

Demikian informasi perihal pendaftaran Mitra Grab baik GrabBike maupun GrabCar untuk wilayah Grobogan (Purwodadi) yang diambil dari website resmi Grab : https://www.grab.com/id/blog/driver/link-registrasi-calon-mitra-grabcar-grabbike-jawa-tengah/


Artikel Terkait